MENUMBUHKAH SIKAP POSITIF TERHADAP BAHASA INDONESIA MELALUI PEMAHAMAN FUNGSI DAN KEDUDUKANNYA

Ahsani Taqwiem, Lita Luthfiyanti, Yoga Tri Adhi

Abstract


Penelitian ini berupaya menguraikan betapa pentingnya materi terkait sejarah dan perkembangan bahasa Indonesia untuk diberikan sebagai dasar memahami bahasa Indonesia secara komprehensif. Sejarah bahasa Indonesia yang panjang dimulai dari penggunaan bahasa Melayu di Nusantara sebagai bahasa perantara yang sekarang resmi sebagai bahasa nasional dan bahasa negara. Fungsi dan kedudukan tersebut harus dipahami sebab dari perjalanan itu terdapat banyak pelajaran yang bisa diambil. Pemahaman yang baik terhadap hal tersebut diharapkan mampu menimbulkan dan memupuk sikap positif dan rasa bangga terhadap bahasa Indonesia.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.